Tutorial cara mudah konfigurasi Router Voip Cisco Packet Tracer
CCNA Cisco NetworkingAssalamu'alaikum wr.wb
Tutorial cara mudah konfigurasi Router Voip Cisco Packet Tracer 7.2 - VoIP atau Voice over Internet Protocol adalah sebuah metode dan gabungan dari beberapa penggunaan perangkat teknologi untuk mentransfer data suara dan data multimedia lain melalui jaringan internet. Istilah lain yang mewakili VoIP antara lain Telepon IP, Telepon Internet, Voice over Broadband (VoBB), Telepon Broadband, IP communications, dan Broadband Phone. Voice over Internet Protocol adalah teknologi yang memungkinkkan percakapan suara jarak jauh melalui media internet. Data suara diubah menjadi kode digital dan dialirkan melalui jaringan yang mengirimkan paket-paket data, dan bukan lewat sirkuit analog telepon biasa.
Banyak juga service voip yang disediakan selain vendor cisco baik linux bisa menjalankan server voip disistem operasi nya. Langkah-langkah konfigurasinya kita cukup konsep server - client.
Nah oleh karena itu langsung saja ke tutorialnya ;
Langkah pertama, jangan lupa buatlah topologi sederhana seperti berikut ini :
Cisco sendiri disini menyediakan router yang dapat menjalankan server voip dengan seri 2811.
Langkah kedua, lakukan konfigurasi ip address yang mengarah ke switch menghubungkan dengan ip phone tersebut, dengan perintah seperti berikut :
Langkah ketiga, setingg juga ip dhcp-server disisi router voip tersebut untuk menyediakkan ip otomatis ke client ip phone yang kita punya dengan perintah :
Langkah keempat, konfigurasi server voip router seri 2811 dengan perintah sebagai berikut :
Banyak juga service voip yang disediakan selain vendor cisco baik linux bisa menjalankan server voip disistem operasi nya. Langkah-langkah konfigurasinya kita cukup konsep server - client.
Nah oleh karena itu langsung saja ke tutorialnya ;
Langkah pertama, jangan lupa buatlah topologi sederhana seperti berikut ini :
Cisco sendiri disini menyediakan router yang dapat menjalankan server voip dengan seri 2811.
Langkah kedua, lakukan konfigurasi ip address yang mengarah ke switch menghubungkan dengan ip phone tersebut, dengan perintah seperti berikut :
Router>en
Router#conf t
Enter configuration commands, one per line. End with CNTL/Z.
Router(config)#hostname R-VOIP
R-VOIP(config)#int g0/0
R-VOIP(config-if)#desc TO-VOIP
R-VOIP(config-if)#ip add 192.168.16.1 255.255.255.0
R-VOIP(config-if)#no sh
Langkah ketiga, setingg juga ip dhcp-server disisi router voip tersebut untuk menyediakkan ip otomatis ke client ip phone yang kita punya dengan perintah :
R-VOIP(config)#ip dhcp pool TO-VOIP
R-VOIP(dhcp-config)#default-router 192.168.16.1
R-VOIP(dhcp-config)#net 192.168.16.0 255.255.255.0
R-VOIP(dhcp-config)#option 150 ip 192.168.16.1
R-VOIP(config)#ip dhcp excluded-address 192.168.16.1
Langkah keempat, konfigurasi server voip router seri 2811 dengan perintah sebagai berikut :
R-VOIP(config)#telephony-service
R-VOIP(config-telephony)#max-ephone 4
R-VOIP(config-telephony)#max-dn 4
R-VOIP(config-telephony)#ip source-address 192.168.16.1 port 2000
R-VOIP(config-telephony)#auto assign 1 to 2
Keterangan :
• pool 'voip' merupakan nama dari pool ip atau daftar ip yang nantinya akan diberikan ke ip phone, untuk nama voip dapat diubah sesuai selera
• network merupakan network dari dhcp pool kita
• default router kita isi ip router kita
• option disini digunakan untuk mendeklarasi kan ip untuk tftp server, isi dengan ip router
• ip dhcp excluded-address merupakan ip yang nantinya tidak akan diberikan ke ip phone
Langkah kelima, lakukan setting id number voip client kita dengan perintah berikut ini :
R-VOIP(config)#ephone-dn 1
R-VOIP(config-ephone-dn)#%LINK-3-UPDOWN: Interface ephone_dsp DN 1.1, changed state to up
R-VOIP(config-ephone-dn)#num 1001
R-VOIP(config-ephone-dn)#ephone-dn 2
R-VOIP(config-ephone-dn)#%LINK-3-UPDOWN: Interface ephone_dsp DN 2.1, changed state to up
R-VOIP(config-ephone-dn)#num 1002
Keterangan :
• ip source-address adalah ip dari router kita dengan port 2000
• max-ephones adalah jumlah maksimum dari ip phone kita
• max-dn adalah maksimum dial number kita nanti
• auto assign 1 to 5 itu artinya nanti ip phone kita akan secara otomatis terpasang ke ephones 1 sampai 5 yang nanti akan kita buat
Langkah kelima, terakhir setting vlan voip supaya dapat terhubung dengan vlan diperangkat ip phone tersebut dengan command :
SW-1(config)#int r f0/1-2
SW-1(config-if-range)#sw voice vl 1
Berikut terlampir hasil uji coba nya :
#CCNA #CISCO #VOIP
Sekian dari saya
Wassalamu'alaikum wr.wb