Perbedaan Debian 8 dengan Debian 9
Debian
Assalamu'alaikum WR.WB
Selamat pagi hari ini saya akan membahas tentang perbedaan Debian 8 dengan Debian 9. saya membahas ini hanya untuk menambah pengetahuan saya dalam dunia Server.
1. “ifconfig not found”
karena apa package “net-tools” belum diinstall dan
diganti dengan “ip addr”.
2.
Perbedaan nama interface pada Debian 8 dengan Debian 9
contoh
:
-
Debian 8 : eth0,eth1,eth2 dan seterusnya.
-
Debian 9 : enp0s3, enp0s8 dan seterusnya.
3.
“Nslookup not
found”
karena package “dnsutils”
belum juga diinsall.
4.
Tidak dapat install squirrelmail di debian 9 karena udah diganti
dengan roundcube.
5.
paket courier-base dulu sebelum install courier-pop didebian 9.
Kesimpulannya
:
mungkin
di Debian 9 ini security lebih bagus pastinya terus paket-nya juga
terpisah. Ya saran saya galih semua apa yang berhubungan dengan server.
Sekian dari Saya
Wassalamu'alaikum WR.WB